Bengkel Gurah Murah Sampit

   
Bengkel Gurah Murah Sampit

Bengkel Gurah Murah Sampit

 


Apa Itu Gurah ?

Gurah Mesin merupakan istilah yang digunakan oleh bengkel mobil umum untuk menyebut preses pembersihan kerak karbon (Carbon Cleaner Engine) untuk mobil dengan bahan bakar bensin. Ini merupakan proses pembersihan ruang bakar mesin dari kotoran karbon dan endapan kotoran lainnya.




Kapan dilakukannya Gurah?

Proses Gurah dapat dilakukan setiap 5 tahun.


Mengapa dilakukannya Gurah?

Untuk membersihkan Kerak yang ada pada piston, hal ini untuk menghilakan bara api pada piston. Apabila ada bara api, maka pembakaran menjadi tidak konsisten. Ketika bensin masuk ke dalam pembakaran yang terjadi adalah ledakan terlebih dahulu sebelum waktunya. Hal ini akan mempengaruhi kinerja pada kendaraan dan akan menjadi lebih boros.


Mengapa munculnya kerak ?

"Kerak karbon itu biasanya muncul akibat penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai dengan oktan yang telah direkomendasikan. Misalnya kendaraan yang harusnya menggunakan oktan 92 sering mengunakan bahan bakar dengan oktan lebih rendah," kata Didi kepada Kompas.com, Minggu (9/5/2021).



Biaya Gurah Sendiri ?

Sparepart

Obat Gurah = 200K

Redex = 45K

BBM = 10K atau Gratis apabila mengambil di dalam kendaraan pribadi.

Busi 35K x 4 =  140K


Ongkos Kerja

Gurah = 200K


Total Sparepart + Onkos Kerja = 595K


Diperbarui
Tambahkan Komentar